Hakikat Sosiologi
  • Sosiologi adalah suatu ilmu sosial dan bukan merupakan ilmu pengetahuan alam ataupun ilmu pengetahuan kerohanian
  • Sosiologi bukan merupakan disiplin yang normatif akan tetapi adalah suatu disiplin yang kategoris, artinya sosiologi membatasi diri pada apa yang terjadi dewasa ini dan bukan mengenai apa yang terjadi atau seharusnya terjadi.
  • Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang murni (pure science) dan bukan merupakan ilmu pengetahuan terapan atau terpakai (apllied science)
  • Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang abstrak dan bukan merupakan ilmu pengetahuan yang konkrit
  • Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan pengertian-pengertian dan pola-pola umum
  • Sosiologi merupakan pengetahuan yang empiris dan rasional
  • Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang umum dan bukan merupakan ilmu pengetahuan yang khusus.



Leave a Reply.

    Nama: Sya'roni
    TTL : Tangerang 11-12-1963
    Alamat : Jl. Raden Fatah Parung  Serab Rt 01/01, Kec Ciledug Kota Tangerang, Banten
    Hp :081329561237

    Rajin Tekun Giat Ibadah pasti sukses

            My Family

    November 2010
    October 2010

    Objek Sosiologi adalah masyarakat yang dilihat dari sudut hubungan antar manusia, dan proses yang timbul dari hubungan manusia di dalam masyarakat.

    Agenda Kegiatan

    1. Semester Ganjil
        2010
    2. Semester Genap
        2010
    3. Lain - Lain

    All
    Hakekat Sosiologi
    Materi 1A.1 Dan 2A.2
    Materi 3A.1

    Sosiologi ditinjau dari sifatnya digolongkan sebagai  ilmu pengetahuan murni (pure science

    RSS Feed